Férid Boughedir

Férid Boughedir
Férid Boughedir pada 2010
Lahir1944 (umur 79–80)
Hammam Lif, Tunisia
KebangsaanTunisia
PekerjaanSutradara, penulis naskah
Tahun aktif1983-kini
IMDB: nm0099276 Allocine: 12796 Allmovie: p203958 Edit nilai pada Wikidata

Férid Boughedir (kelahiran 1944) adalah seorang sutradara dan penulis naskah asal Tunisia.

Karir

Boughedir menyutradarai lima film sejak 1983. Film buatannya Caméra d'Afrique ditayangkan di Festival Film Cannes 1983.[1] Pada 1996, film buatannya Un été à La Goulette masuk dalam Festival Film Internasional Berlin ke-46.[2] Pada tahun berikutnya, ia menjadi anggota juri di Festival Film Internasional Berlin ke-47.[3]

Filmografi

  • Caméra d'Afrique (1983)
  • Caméra arabe (1987)
  • Halfaouine Child of the Terraces (1990)
  • Un été à La Goulette (1996)
  • Villa Jasmin (2008)

Referensi

  1. ^ "Festival de Cannes: Twenty Years of African Cinema". festival-cannes.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 1 October 2012. Diakses tanggal 19 June 2009.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
  2. ^ "Berlinale: 1996 Programme". berlinale.de. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-01-20. Diakses tanggal 1 January 2012. 
  3. ^ "Berlinale: 1997 Juries". berlinale.de. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-23. Diakses tanggal 7 January 2012. 

Pranala luar

  • Férid Boughedir di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • (dalam bahasa Prancis) Les gens du cinéma Diarsipkan 2021-08-29 di Wayback Machine.
  • (dalam bahasa Prancis) Interview with the director Diarsipkan 2021-12-22 di Wayback Machine. by Giuseppe Sedia at Clapnoir.org - 27 May 2008.
  • Media terkait Férid Boughedir di Wikimedia Commons
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Norwegia
  • Spanyol
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
  • Belanda
Lain-lain
  • RERO (Swiss)
    • 1
  • SUDOC (Prancis)
    • 1
  • Trove (Australia)
    • 1


Templat:Tunisia-film-director-stub