Nagreg Kendan, Nagreg, Bandung

Nagreg Kendan
Desa
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
KabupatenBandung
KecamatanNagreg
Kode pos
40397[1]
Kode Kemendagri32.04.26.2007
Luas-
Jumlah penduduk-
Kepadatan-

Nagreg Kendan adalah sebuah desa di Nagreg, Bandung. Desa ini merupakan hasil pemekaran dari desa Nagreg. Sesuai namanya, di desa ini terdapat situs kerajaan Kendan yang tak jauh dari kantor desa Nagreg Kendan. Di sebelah utara desa ini berupa pegunungan dan perbukitan, sedangkan di sebelah selatan berupa pemukiman penduduk dan persawahan. Di desa ini juga terdapat SMP Negeri 1 Nagreg dan SMA Negeri 1 Nagreg.

Referensi

  1. ^ Kode Pos Kecamatan Nagreg

Pranala luar

  • (Indonesia) Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 050-145 Tahun 2022 tentang Pemberian dan Pemutakhiran Kode, Data Wilayah Administrasi Pemerintahan, dan Pulau tahun 2021
  • (Indonesia) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 72 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan
  • (Indonesia) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan
  • l
  • b
  • s
Kecamatan Nagreg, Kabupaten Bandung, Jawa Barat
Desa


Ikon rintisan

Artikel bertopik kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s