Superior jenderal

Bagian dari seri tentang
Hierarki Gereja Katolik
Saint Peter
Santo Petrus
Gelar Gerejawi (Jenjang Kehormatan)
Gelar konsekrasi dan profesi
 Portal Katolik
  • l
  • b
  • s

Seorang Superior jenderal adalah pemimpin atau kepala lembaga keagamaan di Gereja Katolik dan beberapa denominasi Kristen lainnya. Superior jenderal biasanya memegang otoritas eksekutif tertinggi dalam komunitas religius, sedangkan kapitel umum memiliki otoritas legislatif.[1]

Referensi

  1. ^ Sacred Congregation for Religious and for Secular Institutes (31 May 1983). "Section II: Characteristics; 9: Government". Magisterium on Religious Life, 1983. Vatican. hlm. 51. Diakses tanggal 16 November 2021. 
Ikon rintisan

Artikel bertopik Katolik ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s