Umberto Mozzoni

Umberto Mozzoni (29 Juni 1904 – 7 November 1983) adalah seorang kardinal Gereja Katolik Roma Argentina. Ia menjabat sebagai Nunsius Apostolik untuk Brasil dari 1969 sampai 1973, dan diangkat menjadi kardinal pada 1973.

Pranala luar

  • Cardinals of the Holy Roman Church
  • Catholic-Hierarchy
Jabatan Gereja Katolik
Didahului oleh:
Sergio Pignedoli
Nunsius Apostolik untuk Bolivia
13 November 1954 – 20 September 1958
Diteruskan oleh:
Carmine Rocco
Didahului oleh:
Mario Zanin
Nunsius Apostolik untuk Argentina
20 September 1958 – 19 April 1969
Diteruskan oleh:
Lino Zanini
Didahului oleh:
Sebastiano Baggio
Nunsius Apostolik untuk Brasil
19 April 1985– 1973
Diteruskan oleh:
Carmine Rocco
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat
Perpustakaan nasional
  • The ICCU id UBOV125896 is not valid.