Amsal 19

Amsal 19
Kitab Amsal lengkap pada Kodeks Leningrad, dibuat tahun 1008.
KitabKitab Amsal
KategoriKetuvim
Bagian Alkitab KristenPerjanjian Lama
Urutan dalam
Kitab Kristen
20
pasal 18
pasal 20

Amsal 19 (disingkat Ams 19) adalah bagian dari Kitab Amsal dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.[1][2]

Teks

  • Naskah sumber utama: Masoretik, Septuaginta dan Naskah Laut Mati.
  • Pasal ini terdiri dari 29 ayat.
  • Berisi amsal-amsal raja Salomo bin Daud.[3]

Struktur

  • Amsal 19:1–29 = Kumpulan amsal-amsal Salomo

Ayat 14

Rumah dan harta adalah warisan nenek moyang,
tetapi isteri yang berakal budi adalah karunia TUHAN.[4]

Ketika mencari pasangan hidup, akal budi adalah jauh lebih penting daripada sekadar penampilan. Hikmat, bimbingan, dan berkat Allah adalah penting sekali jikalau kita ingin mempunyai pernikahan yang berbahagia. Orang percaya harus berusaha untuk menikahi seorang yang sungguh berserah kepada Tuhan Yesus, firman-Nya, dan standar-standar kerajaan-Nya. Menikah dengan seorang yang bersifat saleh adalah berkat khusus dari Allah (bandingkan Amsal 18:22; Kejadian 24:14). Memasuki pernikahan tanpa bimbingan Allah berarti mengundang penderitaan, penyesalan, dan malapetaka.[5]

Ayat 18

Hajarlah anakmu selama ada harapan,
tetapi jangan engkau menginginkan kematiannya.[6]

Anak-anak harus dihajar pada usia muda selagi ada kesempatan untuk membentuk hidup mereka menjadi baik dan mengajar mereka jalan-jalan saleh. Apabila orang-tua mengabaikan hal itu, mereka ikut bertanggung jawab atas kehancuran yang kemudian menimpa anak-anak mereka (lihat Amsal 13:24).[5]

Ayat 21

Banyaklah rancangan di hati manusia,
tetapi keputusan Tuhanlah yang terlaksana.[7]

Referensi

  1. ^ J. Blommendaal. Pengantar kepada perjanjian lama. Jakarta:BPK Gunung Mulia, 1983. ISBN 979-415-385-0, 9789794153857
  2. ^ (Indonesia) WS Lasor, Pengantar Perjanjian Lama 2, sastra dan nubuatan. Jakarta: BPK Gunung Mulia. 1994.
  3. ^ Amsal 10:1
  4. ^ Amsal 19:14
  5. ^ a b The Full Life Study Bible. Life Publishers International. 1992. Teks Penuntun edisi Bahasa Indonesia. Penerbit Gandum Mas. 1993, 1994.
  6. ^ Amsal 19:18
  7. ^ Amsal 19:21

Pranala luar

  • (Indonesia) Teks Amsal 19 dari Alkitab SABDA
  • (Indonesia) Audio Amsal 19
  • (Indonesia) Referensi silang Amsal 19
  • (Indonesia) Komentari bahasa Indonesia untuk Amsal 19
  • (Inggris) Komentari bahasa Inggris untuk Amsal 19
  • l
  • b
  • s
Kitab Amsal • משלי (Mish'ley)
Alkitab
Pasal
Amsal 123456789101112131415161718 • 19 • 202122232425262728293031
Ayat
  • Amsal 30:4
  • iconPortal Kristen
  • Portal Yahudi
Tempat/Istilah
Eisheth KhayilHikmat • Masa
Tokoh
Sumber
Alkitab Ibrani • Septuaginta • Latin Vulgata • Versi Terjemahan Baru • Versi Wycliffe • Versi King James • Versi American Standard • Versi World English